Jakarta - Kawasan perairan Maluku diguncang gempa. Guncangan berkekuatan 6,6 SR menggoyang area itu.
Berdasarkan
informasi dari BMKG, gempa terjadi pukul 18.52 WIB, Minggu (1/9/2013).
Kedalaman gempa 131 Km di bawah permukaan laut.
Gempa terjadi di 222 Km sebelah timur laut, Maluku. Atau tepatnya di 7.75 LS,128.40 BT.
Belum ada informasi mengenai akibat yang ditimbulkan gempa ini.
No comments:
Post a Comment